Bahasa Arab Pohon

Posted on

Bahasa Arab Pohon Mangga, Kelapa, Pisang, Apel, Jeruk, Kurma, Pepaya, Jambu, Rambutan, Anggur, Dll - Pohon adalah tumbuhan yang berkayu dan terbagi menjadi dua bentuk kelompok tumbuhan, yaitu : tumbuhan berakar tunjang dan tumbuhan berakar serabut.

Bentuk pohon berakar tunjang yaitu sebuah pohon yang memiliki akar yang panjang seperti tajuk, sedangkan tumbuhan pohon berakar serabut adalah suatu pohon yang terdiri dari pohon, akar, pelepah, dan pohon berakar serabut tidak bercabang contoh pohon kelapa.

Dalam bahasa sehari-hari, pengertian pohon agak lebih luas, yang dalam botani disebut “pohon semu”.
Contoh paling umum dari kasus ini adalah “pohon” pisang.

Baca :  Kosakata Bahasa Arab Gambaran Tempat Umum

Semak juga memiliki batang berkayu, dan bentuknya jauh lebih kecil dibanding dengan bentuk pohon. Demikian juga pisang bukan pohon karena tidak memiliki batang sejati yang berkayu. Jenis-jenis mawar hias lebih tepat disebut semak daripada pohon karena batangnya walaupun berkayu tidak berdiri tegak, dan habitusnya cenderung menyebar menutup permukaan tanah.

Dalam bahasa sehari-hari, pengertian pohon agak lebih luas, yang dalam botani disebut “pohon semu”. Contoh paling umum dari kasus ini adalah “pohon” pisang.

Kosakata Bahasa Arab tentang Pohon

Berikut ini adalah beberapa kosakata bahasa Arab dan terjemahannya serta langsung di buat ada bentuk jamaknya yakni tentang pohon.

NoKataMufradJamak
1Pohonشَجَرَةٌأَشْجَارٌ
2Akarجَذْرٌجُذُوْرٌ
3Batangجِذْعٌجُذُوْعٌ
4Ranting/Dahanغُصْنٌأَغْصَانٌ
5Daunوَرَقَةٌأَوْرَاقٌ
6Bungaزَهْرَةٌزُهُوْرٌ
7Buahفَاكِهَةٌفَوَاكِهُ
8Rumputعُشْبٌأَعْشَابٌ
9Bambuقَصَبٌ
10Duriشَوْكَةٌأَشْوَاكٌ
11Tunasفَرْخُ النَّبَاتِ
12Petaniفَلَّاحٌفَلَّاحُوْنَ
13Tukang kebunبُسْتَانِيٌّبُسْتَانِيُّوْنَ
14Pertanianزِرَاعَةٌ
15Sawahمَزْرَعَةٌمَزَارِعُ
16Kebunبُسْتَانٌبَسَاتِيْنُ
17Selangخُرْطُوْمٌخَرَاطِيْمُ
18Cangkulمِعْزَقَةٌمَعَازِقُ
19Panenحَصَادٌ
20Fotosintesisالتَّمْثِيْلُ الضَّوْئِيُّ
21Kayuخَشَبٌأَخْشَابٌ
22Bijiحَبَّةٌحُبُوْبٌ
23Bibitبَذْرَةٌبُذُوْرٌ
24Tanamanنَبَاتٌنَبَاتَاتٌ
25Alat penyiramمِرَشَّةٌمِرَشَّاتٌ

Baca :  Cerita Bahasa Arab Tentang Keluarga

Baca Juga :   Soal Bahasa Indonesia Kelas 6

Kosakata tambahan ( مُفْرَدَاتٌ إِضَافِيَّةٌ ):

  1. Menanam ( زَرَعَ - يَزْرَعُ - اِزْرَعْ) Zaro’a - yazro’u - Izro’.
  2. Menyirami ( سَقَى - يَسْقِي - اِسْقِ ) aqoo - yasqii - isqi.
  3. Memanen ( حَصَدَ - يَحْصُدُ - اُحْصُدْ ) Hashoda - yahshudu - uhsud.

Baca :  Lawan Kata Dalam Bahasa Arab

NoTerjemahan LafadzBunyi BacaanBahasa Arab
1pohon Syajaro, syajarohشَجَر، شَجَرَة
2pohon akasia  Santhسَنْط
3pohon bakung  Rofiif, shobirرَفِيْف، صَبِر
4pohon bambo  Khoizuuroonخَيْزُرَان
5pohon cedar Arzأرْز
No Terjemahan Lafadz Bunyi Bacaan Bahasa Arab
1pohon cemara Syabiinشَرْبِيْن
2pohon damarMurمُرّ
3pohon ek  Sidiyaani, sindiiyanahسِنْدِيَان، سِنْدِيَانَة
4pohon jarak Khir wa’unخِرْوَعٌ
5pohon kaktus  Shubbairصُبَّيْر
6pohon kamper  Syajarotal kaafurشَجَرَة الْكَافُوْر
7pohon kina Kiinaaكِيْنَا
8pohon korma Nahl, nakhlata, nakhiir, likhiilahنَخْل، نَخْلَة، نَخِيْل، نَخِيْلَة
9pohon kurma Karmi, nahl, nakhoolahكَرْم، نَخْل، نَخْلَة، نَخِيْل، نَخِيْلَة
10pohon pacar Hinnaa’حِنَّاء

Baca :  Kosakata Bahasa Arab Gambaran Tempat Umum

No Terjemahan Lafadz Bunyi Bacaan Bahasa Arab
1pohon palem Nakhl, Nahlahنَخْل، نَخْلَة
2pohon papirus Bardiyبَرْدِيّ
3anak pohon Syatlah, ghoriisah, nashbahشَتْلَة، غَرِيْسَة، نَصْبَة
4batang pohon  “irqعِرْق
5kulit pohon  Lihaa’لِحَاء
6nama pohon  Zaana, katsiirooزَان، كَثِيْرَاء، كُثَيْرَاء
7pengelupasan pohon  Lihaa’ لِحَاء
8sejenis pohon Husyuf, dulb, syaukaron, shof shof, afshoخَرْشُوْف، دُلْب، شَوْكَرَان، صَفْصَاف، عَفْص، مَلُّوْل
9tonggak pohon Saaqotsyajarotiسَاق الشَّجَرَةِ
10pohon rami  Qinnab, nam upقِنَّب، قُنَّب

Baca :  Cerita Bahasa Arab Tentang Keluarga

Contoh Penggunaannya

إذا أنتَ قتلت إثنين من سجراتى الليلة إنتظر ( هارولد ) هذة شجرة يمكن إصلاحها

Artinya : “Jadi kau membunuh dua Pohon dalam semalam/ Tunggu dulu Itu pohon yang sangat sesuai”

أتجسس بالأشجار والأعشاب الضارّة، دورك

Baca Juga :   Soal Penjas Kelas 8

Artinya : “Aku mematamatai pohon pohon dan rumput Giliranmu”

Demikianlah pembahasan tentang bahasa Arab Pohon beserta artinya. Semoga bermanfaat untuk kita semua … Aamiin